Tuesday 27 January 2015

Review Design Lenovo Vibe X2

Infoe Terkini - Kali ini kami akan memberikan review suatu smartphone, yaitu Lenovo Vibe X2. Lenovo tidak mau kalah dengan vendor-vendor lain yang menonjolkan design dari smartphone meraka, kali ini Lenovo membuat design smartphone nya menjadi menonjol. Jika vendor-vendor lain mendesign smartphone mereka dengan "ultra tipis" berbeda dengan Lenovo, kini sang lenovo mendesign smartphone mereka dengan konsep multi layered alumunium alloy yang menjadi kan Lenovo menjadi "world's first layered phone" atatu ponsel pertama di dunia dengan desain beberapa layar. Smarphone yang pertama kali mencobanya design tersebut adalah Lenovo Vibe X2.

Review Design Lenovo Vibe X2

Lenovo Vibe X2 di design dengan kombinasi bebrapa lapisan logam dengan multi layered alumunium alloy dan gaya yang di usung oleh Lenovo Vibe X2 mengelami banyak perubahan di bandingkan dengan pendahulunya yaitu Lenovo Vibe X.

Lenovo Vibe X2 merubah tampilannya dengan konsep kontak dan flat dengan design begitu Lenovo Vibe X2 terlihta lebih elegan, design bodinya terbagi menjadi beberapa warana pada setiap layernya, meskipun Lenovo Vibe X2 ini memiliki gabungan beberapa layar namun tidak membuatnya menjadi tebal, bahkan tergolong menjadi smartphone yang tipis di golongannya

Berkat bahan yang di gunakan terbuat dari magnesium alloy membuat Lenovo Viber X2 itu menjadi ringan dan materila logam ini membuat Lenovo Vibe X2 ini makin terlihat premium, terasa solid dan kokoh namun tidak berat serta bentuk yang flat membuatnya nyaman di genggam

Itu tadi review tentang design dari lenovo Viber X2, semoga artikel ini bermanfaat dan untuk mengetahui spesifikasi dari Lenovo Vibe X2 silahkan baca artikel di bawah ini.

Review Spesifikasi Lenovo Vibe X2

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Review Design Lenovo Vibe X2

0 comments:

Post a Comment